Wednesday, October 31, 2012



Friday, October 26, 2012

Manga : istilah umum untuk menamai komik yang berasal dari Asia Timur,(terutama) Jepang, Cina dan Korea. berikut istilah komik lain :

    • Manga     : komik jepang
    • Manhwa  : komik korea
    • Manhua   : komik cina atau taiwan 
Di komik juga banyak genre, kadang untuk pembaca manga baru (pemula) masih bingung sama genre komik. Berikut jenis dan penjelasannya ; 

* Action  : berhubungan dengan pertempuran, kekerasan, kekacauan dan serba gerak cepat.
* Adult  : khusus orang dewasa (kekerasan dan/atau seksual dan/atau ketelanjangan)
* Adventure  : kisah perjalanan karakter dalam cerita (kadang dlm bentuk misi)
* Comedy  : Cerita lucu
* Drama  : kisah kehidupan pada situasi dan kondisinya. Penuh emosional,konflik batin.
* Ecchi  : Berbau seks. seperti pakaian minim, dan, ya apa lagi, telanjang-lah.
              Vulgar namun tidak menunjukan hubungan seksual yang lebih. 
* Fantasy  : Cerita yang terjadi di dunia sihir (dunia yang kita pikir tidak ada)
* Gender Bender  : Si tokoh bertindak sebagai lawan jenis (cewek jadi cowok atau                                       cowok jadi cewek) entah operasi atau sihir                    
* Harem  : satu laki-laki dikerubutin banyak perempuan.
* Reverse Harem : satu perempuan dikerubutin banyak laki-laki.
* Historical  : Mengisahkan sejarah. kisah flash-back.
* Horror  : Serem. Isinya ngagetin, ancaman, kehancuran, dll ..
* Josei  : Kisah asmara yang lebih realistis dan kurang ideal( si tokoh berusia 18-30) 
* Matrial Arts  :  seni bela diri (karate, judo, dll ..)
* Mature  :  usia 17 kebawah DILARANG! Manga dalam genre ini jelas mengandung adegan
               kekerasan, brutal, seksual dan/atau penggunaan bahasa yang lepas. 
* Mecha  :  Mesin, Robot, dll.
* Mystery  :  Peristiwa aneh dan tidak jelas. (kebanyakan komik detektif masuk genre ini)
* Psychological  : berkaitan dengan cara berpikir karakter.
* Romance  : Cerita yang romantis" dan penuh cinta
* School Life  : Alur cerita lebih sering terjadi di sekolah.
* Sci-Fi (science fiction)  : Menceritakan dunia di mana teknologi atau ilmu 
                                      pengetahuan beberapa langkah lebih maju.
* Seinen  : Biasanya berhubungan dengan masalah dewasa. untuk pria berusia 18-30.
* Shoujo  : Melibatkan percintaan dan pengembangan karakter. perempuan berusia 10-18.
* Shoujo Ai  : Hubungan dekat antara wanita, dan tidak bertemakan dewasa.
* Shounen  :  Biasanya melibatkan pertempuran dan kekerasan.laki-laki berusia 10-18.
* Shounen Ai  : hubungan dekat antara laki-laki, dan tidak bertemakan dewasa.
* Slice of Life  : Kehidupan sehari-hari yang umumnya kita alami.
* Smut  : berbau seksual, namun tidak terlalu gamblang, atau terang-terangan.
* Sport  : Berhubungan dengan olahraga.
* Supernatural  : Melibatkan kekuatan yang tidak dapat dijelaskan
* Suspense : memberikan tahapan atau alur cerita yang mengejutkan, sehingga 
                  pembaca akan terus dibuat bertanya dan/atau menebak alur cerita berikutnya.
* Tragedy  : Berisi peristiwa besar. lebih kepada kerugian juga kemalangan.
* Yaoi  : Hubungan intim antara laki-laki. Maho gan.
* Yuri  : hubungan Intim antara perempuan.
* One Shot  : Cerita yang tidak berkelanjutan atau satu buku tamat
* Doujin atau Doujinshi  : sebutan untuk manga yang dibuat oleh fans. biasanya 
                                    untuk dibuat pelesetan,mengarah ke genre ecchi, hentai, yaoi
                                    dan yuri

Sumber    : http://ganool.com/sebelum-bingung-masuk-sini-gan#more-3143

WeLcOme

;;